Skip to main content Skip to search Skip to header Skip to footer

2019

Pada suatu pagi saya bangun dengan rasa tidak nyaman yang hebat di satu lengan saya. Satu siku dan jari kaku dan bengkak, dan tidak berfungsi dengan semestinya.

Dalam sejarah manusia, pergerakan pikiran datang dan pergi. Apakah Ilmupengetahuan Kristen salah satu di antaranya?   Ketika saya pertama mulai menjajaki ajaran Ilmupengetahuan Kristen, saya bahkan tidak berpikir Ilmupengetahuan Kristen adalah pergerakan pikiran.

Alkitab menyatakan: "Segala sesuatu dijadikan oleh Dia dan tanpa Dia tidak ada suatupun yang telah jadi dari segala yang telah dijadikan," 1  dan "Allah melihat segala yang dijadikan-Nya itu, sungguh amat baik. " 2  Sesuai dengan pernyataan-pernyataan ini Ilmupengetahuan Kristen mengajarkan bahwa segala sesuatu yang tidak baik, bagaimana pun tampaknya, kedengarannya, atau rasanya, tidak dapat sejati atau memiliki substansi.

Saya dibesarkan dalam agama Kristen, tetapi seperti banyak orang Afrika, saya tumbuh dalam lingkungan di mana budaya dan tradisi berpengaruh kuat pada kepercayaan. Sebelum saya menemukan dan membaca Alkitab secara mendalam, saya memuja nenek-moyang dan berpikir bahwa kakek-nenek buyut saya, yang meninggal sebelum saya lahir, dapat membuat keputusan yang baik atau yang buruk tentang diri saya.

Kemampuan Yesus Kristus untuk terus-menerus menyadari kesatuan manusia yang sejati dengan Sang Bapa, tak diragukan berperan besar dalam banyak pernyataannya yang bijak dan pekerjaan-pekerjaannya yang menakjubkan. Ketika menunjukkan kepada orang Farisi perbedaan antara penilaian mereka yang keliru dan penilaiannya yang benar, Yesus bersabda, “Dan jikalau Aku menghakimi, maka penghakiman-Ku itu benar, sebab Aku tidak seorang diri, tetapi Aku bersama dengan Dia yang mengutus Aku.

Ketika putera kami sedang mengikuti perkemahan bagi para pelajar Ilmupengetahuan Kristen pada suatu musim panas, saya menerima telpon bahwa saat sedang mengikuti kegiatan panjat tebing, ia digigit ular berbisa. Ketika telpon berdering, saya tidak berada di rumah, sedang mengendarai mobil di negara bagian lain, dan mula-mula saya merasa panik ketika menelpon beberapa penyembuh Ilmupengetahuan Kristen yang nomornya ada di kontak saya.

Misi Bentara

Pada tahun 1903, Mary Baker Eddy mendirikan Bentara Ilmupengetahuan Kristen. Tujuannya: “untuk memberitakan kegiatan serta ketersediaan universal dari Kebenaran.” Definisi “bentara” dalam sebuah kamus adalah “pendahulu—utusan yang dikirim terlebih dahulu untuk memberitakan hal yang akan segera mengikutinya,” memberikan makna khusus pada nama Bentara dan selain itu menunjuk kepada kewajiban kita, kewajiban setiap orang, untuk memastikan bahwa Bentara memenuhi tugasnya, suatu tugas yang tidak dapat dipisahkan dari Kristus dan yang pertama kali disampaikan oleh Yesus (Markus 16:15), “Pergilah ke seluruh dunia, beritakanlah Injil kepada segala makhluk.”

Mary Sands Lee, Christian Science Sentinel, 7 Juli 1956

Belajar lebih lanjut tentang Bentara dan Misinya.